Yuk Simak Cara agar verifikasi KTP kamu diterima

Yuk Simak Cara agar verifikasi KTP kamu diterima

ada beberapa hal yang harus Sobat perhatikan: Pertama teknik pengambilan harus seperti yang tertera di slide 2 ya. Pastikan cukup cahaya, lebih baik jika saat siang hari dengan cahaya matahari. Usahakan mengambil foto dengan latar belakang yang netral. Yuk dicoba dulu! Kalau masih ada kendala bisa komentar dibawah atau hubungi contact center yang tertera di…

Yuk Simak, Cara agar verifikasi swafoto kamu lancar

Yuk Simak, Cara agar verifikasi swafoto kamu lancar

Perlu diingat bahwa swafoto ini untuk kepentingan verifikasi ya, jadi posisikan dirimu tegak lurus sehingga proses verifikasi dari sistem bisa efektif. Jangan juga mengunggah foto orang lain yang tidak relevan dengan kebutuhan verifikasi karena membuat proses jadi tidak lancar. Yang tidak kalah penting adalah JANGAN MENGUNGGAH swafoto atau foto apapun selain di website resmi Prakerja….